

Synopsis
Seorang tersangka kemudian diinterogasi oleh Byun Jae-Wook yang ditangkap dan medapatkan hukuman selama 15 tahun masa tahanan. selama lima tahun kemudian Byun Jae-Wook bertemu dengan seorang penipu yang memiliki wajah rupawan bernama Chi-Won didalam penjara. Chi-won mengetahui tentang kasus dari Byun Jae-Wook, dan Byun Jae-Wook kemudian merasa bahwa Chi-Won dapat melaksanakan rencananya diluar penjara.
Dengan pengetahuannya sebagai mantan jaksa , ia menggunakannya untuk membebaskan Chi-Won dari dalam penjara. Byun Jae-Wook mempersiapkan sebuah serangan balik kepada mereka yang telah menjebaknya, Chi-Won kemudian mencari sebuah kesempatan untuk pergi menjauh dari Byun Jae-Wook namun usahanya sia-sia karena Byun Jae-Wook bukanlah orang sembarang dan memiliki banyak relasi di luar penjara.